Selama 3 hari Ratusan Musisi Akan Meriahkan Festival Musik PESTAPORA

Dalam melanjutkan kampanye ‘Era Baru, Jaringan Baru’ dan masih dari rangkaian Collabonation Tour, konser 50 kota di Indonesia, IM3 akan kembali hadir menyapa penggemar musik di Indonesia dengan mempersembahkan ajang festival musik PESTAPORA yang akan berlangsung selama 3 hari pada tanggal 23-25 September 2022 di Gambir Expo Jakarta

Read more