Saya memilih konser di Yogyakarta, karena terakhir kali Michael Learns To Rock konser di Jogja itu 10 tahun yang lalu. Jadi sudah waktunya lagi warga Yogyakarta menonton lagi band kesayangan mereka. Kalau teman-teman melihat dari kota-kota lain, saya nampilin Ari Lasso di sini. Kalau di kota-kota lain, mereka gak pakai opening dalam satu panggung. Animo penontonnnya bagus di Yogyakarta
Read morePenjualan tiket konser MLTR saat ini terus berjalan karena antusias yang luar biasa dari penggemar MLTR yang datang dari wilayah Jawa Tengah, Jawa Timur, Jawa Barat bahkan dari kota Jakarta sekalipun berburu tiket untuk nonton show di Sleman City Hall, Yogyakarta. Untuk tiket festival sudah terjual habis (sold out) yang saat ini masih tersedia kelas Diamond dan Super VVIP dapat dibeli secara online hanya di tiket.com
Read moreSurprise!! Michael Learns To Rock (MLTR) akan kembali sambangi Jakarta sebagai penutup Tur Asia 2022 mereka pada Selasa, 8 November 2022, di The Kasablanka Hall, Jakarta. Tiket untuk konser ini sudah dapat dipesan secara ekslusif di Loket.com mulai tanggal 25 Oktober 2022 pada pukul 12:00 WIB.
Read moreMichael Learns To Rock (MLTR), sukses menghebohkan ribuan penonton pada Minggu malam, 16 Oktober 2022 di Hotel Pullman, Central Park, Jakarta. Konser yang merupakan bagian dari “MLTR Back On The Road Tour 2022” dan dipromotori oleh Colors Asia Live.Menariknya, meskipun MLTR telah berkarir di blantika musik dunia sejak tahun 1988, namun penonton yang hadir datang dari beragam usia bahkan sampai dari generasi Gen-Z
Read morePenjualan tiket Presale & Normal Michael Learns To Rock : Back On the Road Tour 2022 Live in Palembang sudah bisa dibeli sejak Minggu, 18 September 2022 lalu. Semua tiket dapat diperoleh secara online melalui platform penjualan tiket di tiket.com. dengan kisaran harga tiket mulai dari Rp 500.000 s/d Rp 2.500.000.
Read more