Setelah perjalanan ini, Yacko dan Tuan Tigabelas bersama DJ Domdom berharap bahwa apa yang mereka dapat di sana bisa dibagikan kepada musisi-musisi tanah air. Tak hanya itu, karena harapannya ini juga bisa menjadi pintu pembuka untuk musisi-musisi hiphop Indonesia menyusul langkah mereka.
Read moremembahas alasan Lalahuta mengajak Tuan Tigabelas untuk lagu ini adalah karena mereka merasa Tuan Tigabelas adalah salah satu sosok artis yang dapat membawa materi yang sesuai dengan gambaran hiphop selayaknya yang Lalahuta inginkan.
Read moreTetap hadir dengan pesan yang lugas dan idealis, namun juga tetap puitis dan tidak melupakan unsur pop di setiap lagu. Secara sound, kita juga tidak ikut-ikutan trend. Kita tau pasti apa yang kita mau, dan arah kita memang membuat karya yang konsisten dan timeless
Read more