. Seperti lagu “December” yang diambil dari album ‘Life’s Not out to Get You’ di tahun 2015 tersebut menjadi salah satu yang paling ditunggu malam itu. Bahkan ada seorang penonton yang membawa tulisan ‘Let Me Play On December’ tetapi sayangnya hal tersebut tidak direspon oleh Neck Deep. Setelah sesi encore, Neck Deep menutup penampilan dengan “Motion Sickness”, “Gold Steps” dan hits mereka “In Bloom”.
Read more