WATERBOMB Festival Akan Sambangi Jakarta Dengan Line Up 60% Musisi Korea dan 40% Musisi Indonesia

Prestige Promotions secara resmi telah memulai penjualan Tiket Pre-sale 1 WATERBOMB Jakarta untuk kategori Diamond, Golden, dan Festival yang dibanderol dengan harga mulai dari Rp 950.000,- melalui laman berikut https://event.tix.id/event/WaterbombJakarta2024 (harga yang tertera belum termasuk pajak dan biaya admin).

Read more
Alan Walker Segera Tampil di Jakarta Sabtu 08 Juni 2024

Untuk menyaksikan pertunjukan Walkerworld di Jakarta, promotor menawarkan katagori tiket terbaru Festival B (Standing) dengan harga yang lebih terjangkau, yaitu Rp 490.000,- dan tersedia juga program BCA Beli 2 Dapat 3 khusus untuk kategori Golden Festival dan Katagori Festival hingga 7 Juni 2024. Berikut adalah informasi mengenai program BCA Beli 2 Dapat 3 di tiket.com

Read more
Celebrating Five Albums, Jonas Brothers ‘The Tour’ 2024 Sukses Terselenggara

Rudy Salim selaku Chairman Prestige Promotions mengungkapkan “”Kami akan terus berkomitmen meningkatkan kualitas hiburan Indonesia, agar memikat wisatawan asing. Tujuannya, agar para penikmat musik Indonesia tidak perlu ke luar negeri, justru turis asing bisa masuk ke Indonesia untuk menikmati hiburan disini.”

Read more
Jonas Brothers “The Tour”  Akan sambangi Indonesia Di Promotori oleh Prestige Promotions dan Color Asia Live

Nantikan kehadiran Jonas Brothers di Indonesia, konser ini adalah momen istimewa untuk bisa bertemu langsung dengan Kevin, Joe, dan Nick Jonas dan bisa sing a-long selama konser Jonas Brothers Five Albums One Night The Tour di Indonesia pada Sabtu 24 Februari 2024 di ICE BSD City

Read more
Steve Aoki’s Cake Party”  Siap Guncang PHANTOM PIK 2

PHANTOM berkolaborasi dengan Prestige Promotions mempersembahkan “Steve Aoki’s Cake Party”. Bersiaplah untuk menghadiri malam yang tak terlupakan ke dunia musik, hiburan, dan kuliner kelas atas, hanya di PHANTOM – PIK 2 pada hari Minggu, 10 Desember 2023.

Read more
Indonesia United in Worship : Konser Rohani Terbesar dan Terlama Tahun 2023

Indonesia United in Worship akan membangun jembatan antara keimanan dan musik bagi semua individu untuk merenung, merayakan, dan merasakan kehadiran yang lebih besar, serta menjadi pengalaman spiritual yang tak terlupakan. “Marilah kita bersyukur bersama demi kesejahteraan Bangsa Indonesia dengan menabur benih melalui “Indonesia United in Worship,” pungkas Rudy Salim

Read more
Indonesia United in Worship: Konser Musik Kristiani Terbesar di Indonesia!

Marilah kita bersyukur bersama demi kesejahteraan Bangsa Indonesia dengan menabur benih melalui “Indonesia United in Worship”. Untuk informasi lebih lanjut mengenai acara dan pembelian tiket, kunjungi situs Loket.com dan Tiket.com atau ikuti Instagram @prestigepromotions.id.

Read more
Scream or Dance : Festival Musik Tematik Akan hadirkan International DJ

Festival musik tematik dan terbesar di Indonesia, Scream or Dance akan digelar kembali pada tanggal 27-28 Oktober 2023 kali ini berlokasi di PHANTOM – PIK 2. Scream or Dance tahun ini siap menampilkan konsep yang berbeda dari yang sebelumnya, penyegaran konsep “The Lost Pyramid” akan memanjakan para pecinta musik dan festival untuk tampil all-out dan menikmati perayaan halloween tahun ini

Read more
Prestige Promotions Goyang Madiun Melalui  Konser Spektapora

Pimpinan Prestige Promotion, Rudy Salim mengingatkan masyarakat Madiun kalau tiket yang dijual terbatas. Sudah bisa dibeli mulai tanggal 23 Juni 2023 di beberapa platform online dengan harga Rp150 ribu hingga Rp200 ribu.

Read more
Prestige Promotions Hibur Masyarakat Lewat Konser 51 Tahun Kerajaan Cinta Ahmad Dhani

Prestige Promotions menggelar konser khusus untuk para penggemar Ahmad Dhani, agar bersama menikmati moment sukacita atas ulang tahun Sang Maestro, sekaligus bernostalgia dengan lagu-lagu hits dari album Dewa 19 dan Band dalam naungan RCM lainnya. Berbeda dari konser-konser sebelumnya, Ahmad Dhani dan Prestige Promotions ingin konser ini bersifat intimate selayaknya acara kumpul keluarga (Baladewa & Baladewi).

Read more